cara install Kloxo -MR pada VPS dengan mudah
Kloxo-mr merupakan salah satu panel gratisan yang lumayan
powerfull untuk kalian coba, yuk langsung saja kita bahas cara instalasinya J
menambahkan domain : (ini agak rumit dan panjang, harus
teliti yaw).
Untuk DNS gunakan saja cloudflare, biar gampang setup nya..
(gugling masBroo cara setup CloudFlare)
# cd /etc/apache2/sites-available/
# ls
membuat banyak domain dalam satu vps
copy dulu ke nama site bersangkutan :
# sudo cp /etc/apache2/sites-available/default
/etc/apache2/sites-available/domain.com
atau
# sudo cp /etc/apache2/sites-available/000-default
/etc/apache2/sites-available/domain.com
# sudo nano
/etc/apache2/sites-available/000-default.conf
atau default
sesuaikan dengan kondisi folder database :
<VirtualHost *:80>
ServerAdmin
webmaster@localhost
ServerName
domain.com
ServerAlias
www.domain.com *.domain.com # ini untuk
yg mau main multisite WPMU
DocumentRoot /var/www/
ServerName domain.com
<Directory
/>
Options FollowSymLinks
AllowOverride None
</Directory>
<Directory
/var/www/domain.com>
Options Indexes FollowSymLinks MultiViews
AllowOverride All
Order
allow,deny
allow
from all
</Directory>
</VirtualHost>
untuk menambah domain lain, sesuaikan data2 diatas dengan
domain lain
(disini contoh domain.com maka ganti dengan misal
domain1.com, dst, jangan lupa create folder di /var/www nya)
setelah kelar, enable kan site configuration diatas :
# sudo a2ensite domain.com
jangan lupa juga rewrite nya di enable :
# sudo a2enmod rewrite
lalu restart apachenya :
# sudo service apache2 restart
seting FTP user, dan seting permission agar WP nya bisa
install plugin dan theme :
# sudo apt-get install vsftpd
# sudo useradd wordpress
# sudo passwd wordpress # set password u/ user wordpress.
# sudo usermod -g www-data wordpress
# sudo chmod -R g+w /var/www
# sudo chown -R www-data:www-data /var/www
# sudo nano /etc/passwd # ganti wordpress home ke : /var/www
-- posisi di baris paling bawah biasane
# sudo service vsftpd restart
# sudo service apache2 restart
kalau masih blm bisa install plugin/update dan install theme
lalukan dari dalam folder domainnya :
# sudo chown -R www-data:www-data *
seting permission folder setelah semua setup kelar :
permission setting massal; :
# find /var/www/domain.com -type d -exec chmod 755 {} \;
# find /var/www/domain.com -type f -exec chmod 644 {} \;
install phpMyadmin
# sudo apt-get install phpmyadmin
Tambahkan phpmyadmin config ke file configurasinya.
# Include /etc/phpmyadmin/apache.conf
# sudo service apache2 restart
CURL enabled : (beberapa plugin/theme butuh CURL aktif)
# sudo apt-get install curl libcurl3 libcurl3-dev php5-curl
# sudo service apache2 restart
Nah itu tadi kawan-kawan cara instalasinya, semoga
bermanfaat
No comments for "cara install Kloxo -MR pada VPS dengan mudah"
Post a Comment